Garuda, Spesies Baru Tawon dari Sulawesi



0 komentar

Spesies baru tawon ditemukan di Pegunungan Mekonggo, Sulawesi, Indonesia. Penemunya, Lynn Kimsey menamai tawon raksasa itu sebagai Garuda.

Kimsey yang juga profesor entomologi di Universitas California, Davis, Amerika Serikat mengatakan spesies ini memiliki panjang 2,5 inci atau sekitar 6,4 centimeter (cm), seperti dikutip dari laman Dailymail. "Saya menamai Garuda, seperti simbol nasional Indonesia," kata Kimsey.

Dia menambahkan Garuda memiliki...............selengkapnya

0 komentar:

Posting Komentar

older post